Tipe-X band yang mengusung musik ska dengan balutan punk dan rock, mencoba menghadirkan single perdana berjudul Boyband, salah satu single dari album terbaru Tipe-X berjudul Seven. Video klip Tipe-X Boyband yang semakin hari semakin bertambah jumlah pengunjung dan penikmatnya. Video klip yang membuat para personil Tipe-X rela dikerjain habis-habisan oleh produsernya karena begitu berbeda dengan tampilan Tipe-X sebelum-sebelumnya.
0 komentar:
Posting Komentar