Selamat Liburan di Hari WeekEnd ini, di hari minggu yang indah ini saya akan share sebuah software yang unik, yaitu Desktop Icon Toy yang berfungsi untuk mengubah posisi ikon shortcut di desktop anda, dan memberikan efek-efek yang sangat indah, dapat juga membentuk seperti jam analog yang Real-Time sesuai dengan Jam Sistem anda.
Features :
- Arrange Desktop Icons
- Show/hide Desktop Icons on Demand
- Hide Desktop Icon Texts
- Lock Desktop Icons
- More Funny Things:
- Save different icons' layout according to different screen resolution.
- Automatically re-layout/restore-layout when change screen resolution, or add/delete icons.
- Remove desktop icon shortcut overlay.
- Transparent background of desktop icon texts.
- Change the font color and background color of desktop icon texts.
ScreenShot :
0 komentar:
Posting Komentar